AVB: Ini Kemenangan Tottenham
Editor Bolanet | 24 September 2012 09:30
Armada White Hart Lane harus tertinggal lebih dulu oleh gol Bobby Zamora di babak pertama. Dampaknya pun sangat buruk. Teriakan 'boo' pun terus terdengar di telinga AVB.
Bahkan hingga babak kedua berlangsung teriakan tersebut masih terus dikumandangkan. Villas-Boas tidak tinggal diam. Ia pun mengubah taktik dengan mendorong Clint Dempsey ke depan untuk mendampingi Jermain Defoe. Sedangkan Gareth Bale yang sebelumnya dioperasikan sebagai bek kiri berubah peran menjadi sayap kiri.
Hasilnya positif. Gol bunuh diri Alejandro Faurlin dan gol Defoe membuat The Lilywhites mengemas tiga poin. Meski begitu pelatih asal Portugal ini mengaku bahwa mentalitas pemainnya lah yang membuat Tottenham memenangkan pertandingan tersebut.
Para pemain benar-benar ingin memenangkan ingin memenangkan pertandingan ini untuk para fans, Hasrat untuk menang mereka lah yang membuat kami menang ketimbang perubahan taktik yang ada, ujar AVB. (mtr/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keeper Talks, Friedel Kecam Komentar Barthez
Liga Inggris 22 September 2012, 20:30 -
Suporter Rasis, Lazio Siap Terima Hukuman
Liga Eropa UEFA 21 September 2012, 21:15 -
Highlights Europa League: Tottenham 0-0 Lazio
Open Play 21 September 2012, 08:45 -
Europa: Tottenham Dibuat Frustasi Oleh Lazio
Liga Eropa UEFA 21 September 2012, 07:00 -
AVB Ingin Ulangi Sukses Porto Bersama Spurs
Liga Eropa UEFA 20 September 2012, 17:50
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39