AVB Benarkan Rumor Ketertarikan Spurs Pada Willian
Editor Bolanet | 22 Agustus 2013 04:40
Selain gelandang tersebut, Spurs juga dilaporkan segera mendapatkan jasa Erik Lamela. Diduga kedatangan dua pemain tersebut sebagai antisipasi kepergian Gareth Bale ke Real Madrid.
Menanggapi rumor Willian, Villas-Boas masih malu-malu mengungkapkan informasi. Tetapi ia membenarkan bahwa ia tertarik memakai jasa eks punggawa Shakhtar Donetsk tersebut.
Saya tidak bisa mengonfirmasi bahwa negosiasi transfer Willian telah usai. Kami memang tertarik memakai jasanya dan sudah ada pembicaraan mengenai hal itu, ujar Villas-Boas kepada Soccerway.
Mengenai rumor di media (Willian dan Lamela), saya meyakini bahwa kedua nama yang anda (wartawan setempat) sebutkan belum milik Spurs. Yang jelas kedua pemain itu luar biasa.[initial]
Editorial - Carbonero dan Para Bidadari Penyaji Berita Sepakbola
Aduhai! - 16 Pesepakbola Wanita Mempesona
Pilih Milan, Ljajic Kecewakan Tiga Klub Sekaligus
Lamela Semakin Mendekat ke Spurs
Disinggung Soal Transfer Tottenham, Wenger Kesal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transfer Terbesar Tottenham Dalam 10 Tahun Terakhir
Editorial 21 Agustus 2013, 23:00 -
Disinggung Soal Transfer Tottenham, Wenger Kesal
Liga Inggris 21 Agustus 2013, 20:46 -
Paulinho Berharap Bale Tolak Real Madrid
Liga Inggris 21 Agustus 2013, 07:17 -
Zabaleta: Berburu Gelar Premier League, City Hadapi Lima Klub
Liga Inggris 21 Agustus 2013, 03:30 -
Kecam Ofisial, Manajer Palace Didakwa FA
Liga Inggris 21 Agustus 2013, 03:01
LATEST UPDATE
-
MU dan Man City Dihantam Skandal Pemalsuan Usia Pemain Akademi
Liga Inggris 19 Maret 2025, 23:03 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 19 Maret 2025, 22:45 -
Jamu Timnas Indonesia, Pelatih Australia Waspadai Pemain Natusalisasi Garuda
Tim Nasional 19 Maret 2025, 21:26 -
Anti Imbang! Timnas Indonesia Targetkan Kemenangan di Kandang Australia
Tim Nasional 19 Maret 2025, 21:03 -
Patrick Kluivert Pastikan Timnas Indonesia 100% Siap Hadapi Timnas Australia
Tim Nasional 19 Maret 2025, 20:51
LATEST EDITORIAL
-
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40 -
6 Calon Pengganti Thiago Motta di Juventus
Editorial 19 Maret 2025, 11:59 -
Slot & Arteta Berikutnya? 4 Manajer yang Pernah Finis di Atas Pep Guardiola
Editorial 18 Maret 2025, 16:58 -
Deretan Puasa Gelar Terlama di Inggris dan Momen Berakhirnya
Editorial 18 Maret 2025, 15:56