Atletico Siapkan £40 Juta Untuk Luis Suarez
Editor Bolanet | 8 Mei 2013 06:00
Menurut Mirror, Atletico siap mengajukan tawaran sebesar £40 juta kepada The Reds untuk sang striker kontroversial. Langkah Atletico memboyong pemain Uruguay tersebut ke Spanyol bakal didukung penuh oleh pemerintah Azerbaijan.
Azerbaijan, yang merupakan negara kaya minyak, berniat memanfaatkan dana tak terbatas mereka untuk mempromosikan namanya ke seluruh dunia. Salah satu strategi yang sudah dilakukan Azerbaijan adalah dengan menjadi sponsor Atletico di bulan Januari lalu.
Atletico sepertinya sudah siap melepas , yang gencar dikaitkan dengan . Jika transfer itu resmi, minimal £40 akan masuk ke kas Atletico. Itulah yang bakal digunakan untuk menggaet Suarez dari Anfield.
Namun, gaji Suarez bisa menjadi masalah sendiri. Pasalnya, bersama Liverpool, dia menerima sekitar £5 juta per tahun. Di sinilah peran sang sponsor.
Azerbaijan siap memberi suntikan dana €6 juta per tahun untuk membayar gaji Suarez. Semua itu dilakukan demi mendaratkan sang striker di Vicente Calderon musim depan. (mir/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikritik, Benitez Sebut Luiz Terbaik di EPL
Liga Inggris 7 Mei 2013, 23:05 -
Benitez Isyaratkan Mourinho Akan Kembali
Liga Inggris 7 Mei 2013, 21:24 -
Terry: Fans Chelsea Inginkan Mourinho
Liga Champions 7 Mei 2013, 20:20 -
5 Striker Yang Mengancam Posisi Fernando Torres
Editorial 7 Mei 2013, 20:00 -
Moyes Akan Jadi Asisten Fergie?
Liga Inggris 7 Mei 2013, 19:42
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39