Atletico Siap Aktifkan Klausul Diego Costa di Chelsea
Editor Bolanet | 2 Desember 2015 10:33
Pemain Spanyol kini tengah ada di ambang jalan kembali ke Vicente Calderon, begitu bursa transfer Januari kembali dibuka, demikian menurut laporan yang diturunkan oleh Mundo Deportivo.
Costa kesulitan menunjukkan kembali performa seperti musim lalu, kala masih menjalani musim debut di klub, dengan hanya membuat empat gol sejauh ini.
Hubungan pemain berusia 27 tahun dengan Jose Mourinho juga dikabarkan tengah tak bagus, usai sang pemain terlihat marah kala hanya jadi pemain cadangan saat tim bermain imbang 0-0 melawan Tottenham.
Ini bukan kali pertama Costa disebut akan kembali ke Atletico, klub yang sempat ia bela selama empat tahun sebelum gabung The Blues pada 2014 silam. [initial]
Baca Juga:
- Dana Melimpah dari Tiongkok, Manchester City Jadi Beli Messi?
- Harga Cocok, Chelsea Lepas Hazard ke Madrid
- Stadion Baru Chelsea Jadi Bahan Bully
- Barca Krisis Keuangan, Neymar dan Messi ke Premier League
- Jamie Vardy dan Para Pemegang Rekor Gol Beruntun di Klub EPL
- Arsenal Ingin Datangkan Bintang Palace di Bursa Januari
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Lempar Rompi, Costa Dipercaya Akan Tetap Dimainkan
Liga Inggris 1 Desember 2015, 19:24 -
Eks Chelsea: Costa Beruntung Rompinya Tak Mendarat di Mourinho
Liga Inggris 1 Desember 2015, 14:34 -
Presiden Madrid Pede Kembali Datangkan Mourinho
Liga Spanyol 1 Desember 2015, 13:51 -
Apakah False Nine adalah Jawaban Untuk Keterpurukan Chelsea?
Liga Inggris 1 Desember 2015, 12:33 -
Zouma Senang Chelsea Tak Kebobolan
Liga Inggris 1 Desember 2015, 12:13
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39