Ashley Young Ingin Kembali Bermain di Posisinya Favoritnya
Dimas Ardi Prasetya | 11 Februari 2019 19:11
Bola.net - - Ashley Young mengaku dirinya ingin bisa kembali bermain di posisi sayap di Manchester United, namun ia tak akan mempermasalahkan jika ternyata harapannya itu tidak terkabulkan.
Young saat ini kerap dimainkan di posisi bek di skuat Setan Merah. Ia kerap ditugaskan mengisi pos bek kiri.
Ia sering mengisi pos tersebut saat Setan Merah masih ditangani oleh Jose Mourinho. Pasalnya United saat itu mengalami krisis di sektor tersebut.
Sampai sekarang, pemain berusia 33 tahun itu masih sering dimainkan sebagai seorang bek mesk Mourinho sudah tiada. Dan sekarang Ole Gunnar Solskjaer juga sempat memainkannya sebagai bek kanan.
Keinginan Young
Young sebenarnya bukanlah seorang bek. Ia adalah seorang winger.
Di klubnya sebelumnya, Aston Villa, ia kerap bermain di pos sayap entah itu kanan atau kiri. Ia juga bisa dimainkan sebagai second striker atau pun gelandang serang.
Young tampaknya rindu bermain di posisi sayap. Ia pun berharap untuk bisa bermain lagi di posisi tersebut. Namun jika Ole Gunnar Solskjaer tak mengabulkan harapannya itu, maka ia tak akan mengeluh.
"Jika saya benar-benar punya pilihan, saya akan bermain pemain sayap, posisi favorit saya," seru Young kepada L'Equipe.
"Tetapi selama bertahun-tahun saya berada di sini saya telah memainkan peran yang berbeda, saya tidak punya masalah karena saya pikir saya memiliki pemahaman yang baik tentang olahraga ini. Saya juga mengerti bahwa fleksibilitas ini adalah aset bagi saya, dan untuk klub," terangnya.
Berita Video
Berita video Cristiano Ronaldo berperan besar untuk kemenangan Juventus atas Sassuolo dalam lanjutan Serie A 2018-2019, Minggu (10/2/2019).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Siapkan 50 Juta Poundsterling Demi Sessegnon
Liga Inggris 10 Februari 2019, 22:25 -
Termasuk Rekor Baru Pogba, Berikut Catatan Laga Fulham vs Man United
Liga Inggris 10 Februari 2019, 22:00 -
Putuskan Jadi Vegan, Ini Penjelasan Smalling
Liga Inggris 10 Februari 2019, 21:38 -
Mimpi Sanchez: Juara UCL di MU
Liga Champions 10 Februari 2019, 20:21 -
Penilaian Buffon: Peluang MU dan PSG Sama Besarnya
Liga Champions 10 Februari 2019, 19:22
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39