Asal Bukan MU, Wenger Pilih Lepas Ozil ke Barca
Asad Arifin | 23 November 2017 21:05
Bola.net - - Sebuah laporan di Inggris menyebut bahwa Arsenal sudah bersedia melepas Mesut Ozil di bulan Januari. Arsenal akan melepas Ozil ke , daripada harus melihat Ozil bergabung ke Manchester United.
Barca dan United memang jadi klub yang cukup serius mendekati Ozil.
Barca ingin membawa Ozil ke Camp Nou sebagai ganti setelah mereka gagal membawa Philippe Coutinho. Sementara, di United ada sosok Jose Mourinho yang juga ngebet ingin Ozil datang ke Old Trafford. Mourinho pernah melatih Ozil di Real Madrid.
Dikutip dari Diario AS, Arsenal tidak punya banyak kuasa untuk menahan laju Ozil ke klub lain. Sebab, kontrak pemain berusia 29 tahun akan segera habis pada bulan Juni tahun depan. Jadi, ia bisa pindah sesuka hatinya dan Arsenal tidak mendapatkan kompensasi.
Mencegah potensi Ozil pindah ke United, maka Arsene Wenger akan bersedia melepas Ozil ke Barca di bulan Januari. Manajer Arsenal tersebut tidak ingin Ozil pindah ke klub yang menjadi rival langsung mereka di Premier League.
Wenger tidak ingin kasus yang terjadi pada Robin van Persie kembali terulang. Pemain asal Belanda ini pindah ke United pada musim 2012/13 dari Arsenal. Pada musim pertamanya di United, Van Persie langsung memberikan gelar juara bagi United.
Tapi, ada dua hal yang jadi penghalang langkah Ozil pindah ke Camp Nou. Pemain berpengaruh Barca, Lionel Messi, disebut tidak menginginkan kehadiran Ozil. Kedua, Ozil meminta gaji yang sangat besar dan mungkin sulit dipenuhi Barca.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Banding Ditolak, Pique Absen Lawan Valencia
Liga Spanyol 22 November 2017, 22:09 -
Kian Meroket! Mohamed Salah Diperebutkan Duo Clasico
Liga Inggris 22 November 2017, 15:50 -
Allegri Tegaskan Tak Ada Masalah Besar di Juventus
Liga Champions 22 November 2017, 15:26 -
Valverde Yakin Barca Tak Akan Dibantai Juventus Lagi
Liga Champions 22 November 2017, 15:05 -
Moreno Ingatkan Barca, Harga Coutinho Tidak Murah
Liga Inggris 22 November 2017, 14:55
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39