Arteta: Arsenal Kalah Karena Kesalahan Sendiri
Editor Bolanet | 25 Maret 2014 00:22
Seperti yang diketahui, pada laga yang dilangsungkan di Stamford Bridge tersebut, The Gunners luluh lantak diberondong The Blues dengan skor 6-0. Tak hanya itu, mereka juga mendapatkan satu kartu merah. Arteta pun mengakui bahwa timnya tak bermain apik sejak dimulainya laga tersebut.
Cara kami memulai pertandingan tak cukup baik. Sesaat sebelum Chelsea mencetak gol pertamanya, kami memiliki peluang melalui Olivier Giroud yang bisa mengubah jalannya laga secara keseluruhan. Namun, kami menyerahkan kendali laga pada mereka, ujarnya dalam situs resmi klub.
Jika Anda tak bisa menguasai bola di lini tengah lawan Chelsa, Anda tahu apa yang akan terjadi. Itulah yang harus kami hindari dan kami tahu sejak awal dan kami tak melakukannya. Kami membayar kesalahan kami sendiri. Kami tak bisa terima jika kalah lagi dalam laga besar lainnya, serunya. [initial]
Berita Seputar Arsenal Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Ada di Posisi Menguntungkan Dalam Perburuan Gelar Juara EPL
Liga Inggris 24 Maret 2014, 23:46 -
Barnes: Liverpool Bakal Terus Tampil Menyerang
Liga Inggris 24 Maret 2014, 22:48 -
Schurrle: Aston Villa Bikin Chelsea Semakin Kuat
Liga Inggris 24 Maret 2014, 22:43 -
'Wenger Akan Pergi Jika Gagal Juara Piala FA'
Liga Inggris 24 Maret 2014, 21:58 -
Eto'o: Guardiola Bukan Pemain Hebat
Liga Champions 24 Maret 2014, 20:44
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39