Arsenal Terpeleset, Mertesacker Kecewa Berat
Editor Bolanet | 2 Januari 2015 18:07
Tentu saja kegagalan itu membuat kecewa skuat Meriam London. Kekecewaan yang juga dirasakan oleh Per Mertesacker pemain yang menepati posisi centre-back.
Banyak hal yang salah bila anda melihat hasil akhir. Kami benar-benar kecewa karena ada kesempatan bagus untuk comeback tapi Southampton layak menang karena mereka berusaha lebih keras ketimbang kami. ujarnya pada arsenal.com.
Rasa frustasi merebak hingga bangku penonton. Di akhir pertandingan seorang suporter melintasi pembatas dan berusaha menghadapi Arsene Wenger di technical area dengan marah-marah.
Hasil tersebut membuat Arsenal kembali terlempar ke posisi enam dengan 33 poin. Mereka akan kembali bermain di Emirates Stadium di matchday 21 dengan menjamu Stoke City. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Podolski Bantah Mangkir Dari Sesi Latihan Arsenal
Liga Inggris 1 Januari 2015, 22:32 -
Wenger Berencana Pinjamkan Sanogo
Liga Inggris 1 Januari 2015, 21:47 -
Koscielny Senang Kembali ke Arsenal
Liga Inggris 1 Januari 2015, 19:00 -
Wenger Tegaskan Arsenal Masih Ingin Gapai Trofi EPL
Liga Inggris 1 Januari 2015, 18:40 -
Wenger Bantah Klaim Mourinho Terkait Konspirasi Jatuhkan Chelsea
Liga Inggris 1 Januari 2015, 12:12
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39