Arsenal Terancam Tanpa Chamberlain Tiga Bulan
Editor Bolanet | 19 Agustus 2013 15:30
Winger berusia 20 tahun tersebut ditarik di pertengahan pertandingan saat The Gunners dikalahkan Aston Villa dengan skor 1-3 di Emirates Stadium. Saat itu Chambo bermain bagus dan menyumbang assist bagi satu-satunya gol Arsenal yang dicetak oleh Olivier Giroud.
Mirror melaporkan bahwa diagnosa awal memperkirakan eks penggawa Southampton ini mengalami cedera ligamen. Masih akan dilakukan pemeriksaan lebih lanjut, namun apabila dugaan tersebut terbukti maka dapat dipastikan Chamberlain akan menghilang dari skuat Arsenal setidaknya sampai akhir tahun ini.
Situasi ini tentu semakin membuat kedalaman skuat Arsene Wenger semakin dangkal. Sebelumnya Thomas Vermaelen, Abou Diaby, Nacho Monreal, Mikel Arteta, dan Bacary Sagna telah terlebih dahulu masuk daftar cedera Arsenal.
Dengan situasi genting tersebut, diyakini Wenger akan terpaksa bergerak cepat di sisa bursa transfer untuk mencari pengganti yang dibutuhkan dan terancam hanya mampu melakukan panic buying. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wilshere Janji Tebus Hutang di Kandang
Liga Inggris 18 Agustus 2013, 19:30 -
Mau Michu, Arsenal Harus Bayar 25 Juta Pound
Liga Inggris 18 Agustus 2013, 15:15 -
Mau Michu, Arsenal Harus Bayar 25 Juta Pound
Liga Inggris 18 Agustus 2013, 15:15 -
Wenger: Arsenal Kalah Bukan Karena Minim Transfer
Liga Inggris 18 Agustus 2013, 09:15 -
Dilanda Badai Cedera, Arsenal Tetap Santai di Bursa Transfer
Liga Inggris 18 Agustus 2013, 02:30
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40