Arsenal Tantang PSG Soal Harga Cavani
Editor Bolanet | 20 Agustus 2015 14:58
Eurosport mengatakan bahwa The Gunners telah menghubungi klub Paris dan mereka meminta tim asuhan Laurent Blanc tersebut untuk menyebutkan harga Cavani.
Arsenal diperkirakan harus membayar hingga 35 juta poundsterling untuk mendaratkan pemain asal Uruguay tersebut.
Bintang PSG sendiri disebut-sebut sebagai salah satu target utama The Gunners di musim panas ini, terlepas dari fakta bahwa juara Ligue 1 enggan melepas bomber andalan mereka musim panas ini.
Arsenal sendiri kini sudah mengantongi informasi berapa harga yang harus mereka bayarkan untuk bisa mendaratkan pemain berusia 28 tahun ke Emirates. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lavezzi Bantah Akan Gabung Inter
Liga Italia 19 Agustus 2015, 20:01 -
Verratti Ungkap Hampir Gabung Juventus
Liga Inggris 19 Agustus 2015, 04:15 -
Berlusconi: Ibrahimovic Janji Kembali ke Milan
Liga Italia 19 Agustus 2015, 03:54 -
Arsenal Ditawari Ezequiel Lavezzi
Liga Inggris 19 Agustus 2015, 00:36 -
Cari Penyerang Anyar, PSG Incar Messi dan Ronaldo
Liga Eropa Lain 18 Agustus 2015, 21:35
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39