Arsenal Siap Menjadi Pesaing MU Rebutkan Lewandowski
Editor Bolanet | 23 Juli 2015 17:49
Berdasarkan laporan dari seorang jurnalis Spanyol, Kike Marin, yang dikutip oleh Daily Star, mengatakan lewat Twitter: Kalem tapi pasti, Wenger akan mencoba mendatangkan Benzema. Tapi jika gagal, Arsene memiliki opsi kedua,
Wenger akan mencoba mendapatkan Benzema dari Real Madrid jika gagal, Arsenal memiliki pilihan kedua: Lewandowski. tulis Marin di Tweet yang berbeda.
Sementara itu, menurut Metro, Arsenal telah mengajukan penawaran untuk Benzema sebesar 31,3 juta poundsterling. Namun kubu Madrid masih mempertimbangkan tawaran tersebut.
Kemungkinan ditolak masih bisa terjadi. Oleh karena itu, Wenger harus memiliki pilihan lain, yaitu pemain yang juga dilirik oleh Louis van Gaal: Robert Lewandowski.
Dua klub yang tertarik dengan penyerang asal Polandia tersebut harus menggelontorkan dana besar. Menurut agen pemain, Cezary Kucharski, Munchen tak akan melepas Lewandowski kecuali di atas 35 juta poundsterling. [initial]
(dst/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Komentar Van Gaal Tentang Andreas Pereira
Liga Inggris 22 Juli 2015, 22:53 -
Herrera Ingin Serap Ilmu Schweinsteiger
Liga Inggris 22 Juli 2015, 22:35 -
Van Gaal: De Gea Main, Di Maria Absen Lawan Barcelona
Liga Inggris 22 Juli 2015, 20:22 -
'Manchester United Klub Hebat'
Liga Inggris 22 Juli 2015, 19:40 -
Pertukaran Ramos-De Gea Memasuki Babak Baru?
Liga Inggris 22 Juli 2015, 18:34
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39