Arsenal Selangkah Lagi Dapatkan Vargas
Editor Bolanet | 18 Agustus 2014 10:55
Dilansir surat kabar Chile yang merupakan negara asal Vargas, La Tercera, talenta 24 tahun itu bahkan disebut akan segera menjalani tes medis di Arsenal pada Selasa (19/8) atau Rabu (20/8) besok.
The Gunners diklaim mendatangkan Vargas dengan status pinjaman selama semusim dengan opsi pembelian permanen di akhir masa pinjaman.
Jika jadi merapat ke Arsenal, maka Vargas akan bersanding satu tim dengan kompatriotnya asal , Alexis Sanchez yang lebih dulu bergabung dengan Meriam London.
Musim lalu Vargas dipinjamkan ke . Meski sempat tampil cukup impresif di Piala Dunia 2014, namun Vargas tetap gagal memikat hati Rafael Benitez hingga ia kemungkinan kembali dipinjamkan di musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Ogah Lepas Campbell ke Liverpool
Liga Inggris 17 Agustus 2014, 18:56 -
Rodgers Tak Bersimpati Pada Southampton
Liga Inggris 17 Agustus 2014, 18:27 -
Manolas Lolos Tes Medis Arsenal
Liga Inggris 17 Agustus 2014, 17:44 -
Liga Inggris 17 Agustus 2014, 04:00
-
Wenger Kurang Puas Dengan Tempo Permainan Arsenal
Liga Inggris 17 Agustus 2014, 03:14
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39