Arsenal Segera Carikan Giroud Rival
Editor Bolanet | 11 November 2013 16:37
Hal tersebut didasari dengan minimnya kualitas yang dimiliki Arsenal di lini depan. Olivier Giroud memang tampil menawan, namun ia tak memiliki pelapis yang sepadan di bangku cadangan.
Kami akan melihat di posisi mana Arsenal berada pada Januari nanti dan mempertimbangkan apakah klub perlu mendatangkan striker baru, ungkap Gazidis kepada L'Equipe.
Olivier Giroud tidak akan mampu bertahan sendirian sepanjang musim. Kami harus membeli penyerang lain.
Saat ini selain Giroud, Arsenal sebenarnya memiliki sejumlah striker dengan pengalaman internasional seperti Lukas Podolski, Nicklas Bendtner, Yaya Sanogo, dan Park Chu-young. Namun kecuali Podolski yang tengah mengalami cedera, striker lainnya masih belum mampu menunjukkan kualitas terbaik mereka di Emirates Stadium.[initial]
(leq/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terkait Juve dan Arsenal, Griezmann Ogah Tanggapi Rumor
Liga Spanyol 10 November 2013, 22:22 -
Bergkamp Yakin Ozil Mampu Akhiri Paceklik Gelar Arsenal
Liga Inggris 10 November 2013, 19:00 -
Rooney Masih Yakin United Bakal Pertahankan Gelar
Liga Inggris 10 November 2013, 17:51 -
Moyes: Keputusan RVP Pindah ke Old Trafford Tepat!
Liga Inggris 10 November 2013, 17:33 -
Fans Arsenal Siapkan Ejekan Untuk Van Persie
Bolatainment 10 November 2013, 17:00
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39