Arsenal Ramaikan Perburuan Tanda Tangan Rodrygo
Serafin Unus Pasi | 4 April 2024 18:40
Bola.net - Daftar peminat Rodrygo di musim panas nanti semakin bertambah banyak. Terbaru, Arsenal dilaporkan berminat pada penyerang Real Madrid tersebut.
Seperti yang sudah diketahui, Real Madrid akan mendatangkan satu penyerang top di musim panas nanti. Los Blancos dilaporkan akan memboyong Kylian Mbappe dari PSG.
Kedatangan Mbappe ini berdampak besar pada Rodrygo. Sang penyerang dikabarkan akan jadi tumbal kedatangan Mbappe di Real Madrid, sehingga ia akan dijual di musim panas nanti.
Ada banyak klub top Eropa yang berminat pada jasa Rodrygo. Cadena Ser melaporkan bahwa Arsenal jadi tim terbaru yang berminat pada sang penyerang.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Perkuat Lini Serang
Menurut laporan tersebut, Arsenal berminat untuk memboyong Rodrygo ke Emirates Stadium di musim panas nanti.
Ini disebabkan mereka lagi mencari penyerang baru. Mereka butuh mesin gol baru pasca performa Gabriel Jesus menurun drastis di musim ini.
Rodrygo sendiri dianggap opsi yang bagus untuk tim mereka. Terutama karena Rodrygo tipikal penyerang modern yang bisa bermain di beberapa posisi dengan sama baiknya.
Cek Ombak
Laporan yang sama mengklaim bahwa Arsenal mulai bergerak untuk bisa mengamankan jasa Rodrygo.
Mereka sudah menjalin komunikasi dengan agen sang penyerang. Mereka mengutarakan ketertarikan untuk memboyong Rodrygo ke Inggris.
Untuk saat ini proses pembicaraan masih berada di tahap awal. Pihak Rodrygo juga dilaporkan masih mempelajari tawaran-tawaran yang masuk termasuk dari Arsenal.
Mahar Transfer
Arsenal dan tim-tim yang berminat pada Rodrygo harus siap keluar uang dalam jumlah besar di musim panas nanti.
Ia masih terikat kontrak di Real Madrid hingga tahun 2028 dan ia kabarnya punya klausul rilis sekitar 100 juta Euro.
Klasemen Premier League
(Cadena SER)
Baca Juga:
- Transformasi Body Mesut Ozil: Dulu Kurus Sekarang Kekar, Bahkan Sampai Dipuji Cristiano Ronaldo, Mau Ikut WWE Bang?
- Diincar MU dan Real Madrid, Leny Yoro Siap Tinggalkan Lille
- Kyle Walker Tak Akan Tampil Saat Manchester City Lawan Real Madrid
- Kepa Arrizabalaga Akan Kembali ke Chelsea Usai Masa Peminjaman di Real Madrid Berakhir
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar MU dan Real Madrid, Leny Yoro Siap Tinggalkan Lille
Liga Inggris 3 April 2024, 19:00 -
Kyle Walker Tak Akan Tampil Saat Manchester City Lawan Real Madrid
Liga Champions 3 April 2024, 12:46 -
Kylian Mbappe Bikin Real Madrid Balik ke Formasi 4-3-3?
Liga Spanyol 3 April 2024, 12:42 -
Panasnya Perebutan Gelar El Pichichi La Liga 2023/2024
Liga Spanyol 3 April 2024, 11:46
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39