Arsenal Kesengsem Oblak, Tapi Tak Mau Bayar Mahal
Ari Prayoga | 30 November 2016 02:43
Bola.net - - Raksasa Premier League, dikabarkan berminat mendatangkan penjaga gawang andalan Atletico Madrid, Jan Oblak ke Emirates Stadium.
Dilansir Goal International, manajer The Gunners, Arsene Wenger merupakan penggemar berat Oblak dan sempat beberapa kali melakukan pendekatan terhadap kubu Atletico.
Pendekatan Arsenal berkali-kali mentah karena entrenador Atletico, Diego Simeone tak mau mendengarkan berapapun tawaran yang masuk dari klub lain untuk meminang Oblak.
Kubu Arsenal terus menjaga ketertarikan mereka terhadap Oblak, namun klub asal London itu diyakini tak mau mengeluarkan dana senilai 85 juta poundsterling seperti yang tertera dalam klausul rilis kiper asal Slovenia tersebut.
Sejak beberapa musim terakhir, Oblak memang berdiri kokoh di bawah mistar gawang Atletico. Pemain 23 tahun itu sukses menahbiskan diri sebagai salah satu penjaga gawang terbaik Eropa untuk saat ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Redknapp Yakin Arsenal Sanggup Bersaing Rebut Trofi EPL
Liga Inggris 29 November 2016, 22:24 -
Lucas Perez Gantikan Giroud di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 29 November 2016, 21:32 -
Bellerin Akan Sembuh Lebih Cepat
Liga Inggris 29 November 2016, 19:24 -
Prediksi Arsenal vs Southampton 1 Desember 2016
Liga Inggris 29 November 2016, 15:31 -
Walcott: Giroud Frustrasi dengan Situasinya
Liga Inggris 29 November 2016, 14:27
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10