Arsenal Ingin Beli Mkhitaryan pada Musim Panas
Editor Bolanet | 18 Maret 2016 01:27
Pemain 23 tahun ini tampil sebanyak 41 laga bersama Dortmund di semua kompetisi musim ini. Dari jumlah tersebut, ia mengumpulkan 19 gol dan memberikan 23 assist. Pemain internasional Armenia ini masih memiliki kontrak hingga 2017 mendatang di Signal Iduna Park.
Menurut Bild, Mkhitaryan menjadi salah satu pemain incaran Wenger pada akhir musim. Arsenal dipercaya akan melakukan perubahan skuat untuk menghadapi musim baru dan demi mengejar gelar juara yang musim ini tampak sulit diraih.
Mkhitaryan kerap dikaitkan dengan sejumlah klub termasuk Liverpool. Jurgen Klopp disebut berharap bisa bereuni dengan mantan anak buahnya tersebut. Klopp bahkan pernah menyebut pemain yang bisa diposisikan sebagai winger ini sebagai pemain kelas dunia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Sindir UEFA Yang Tak Hukum Fellaini
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016, 23:38 -
Morata Diprediksi Jadi Pembelian Pertama Guardiola
Liga Inggris 17 Maret 2016, 21:55 -
Tak Ada Blind dan Herrera, Ini Skuat MU Lawan Liverpool
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016, 21:11 -
Di Liverpool, Firmino Merasa Klop Dengan Coutinho & Lallana
Liga Inggris 17 Maret 2016, 19:31 -
Liverpool Siap Kerja Keras Lagi Lawan MU
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2016, 19:06
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39