Arsenal Gagal Empat Besar, Barca Akan Dekati Bellerin
Rero Rivaldi | 19 Mei 2017 13:10
Bola.net - - dikabarkan masih tertarik untuk merekrut Hector dan percaya bisa melakukannya jika absen di Liga Champions musim depan.
The Gunners akan menghadapi musim panas yang sulit dengan tanda tanya seputar masa depan Alexis Sanchez dan Mesut Ozil, serta masih belum ada kepastian soal posisi mereka di klasemen Liga Inggris.
Arsenal akan menghadapi Everton di laga pamungkas mereka, namun mereka harus berharap Liverpool terpeleset di Middlesbrough untuk menciptakan situasi yang menguntungkan.
Bellerin sendiri merupakan salah satu aset paling berharga tim London Utara, usai ia menunjukkan permainan apik di beberapa musim terakhir dan menarik perhatian mantan klubnya.
Pemain Spanyol memulai karirnya dengan bermain di akademi Barcelona sebelum memilih datang ke Arsenal di 2011, dan Mundo Deportivo mengklaim ia masih menjadi target utama tim untuk mengisi pos bek kanan.
Barcelona hingga kini masih belum bisa menggantikan Dani Alves di posisi tersebut, dan juga adanya keraguan soal masa depan Aleix Vidal dan juga penampilan mengecewakan Sergi Roberto. 0
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Tawarkan Sanches Ke Barcelona
Liga Spanyol 18 Mei 2017, 14:56 -
Isco, Gelandang Nomor Satu La Liga 2016/17
Liga Spanyol 18 Mei 2017, 14:37 -
Inilah Pelatih Barcelona Berikutnya Pilihan Messi
Liga Spanyol 18 Mei 2017, 14:15 -
Grimaldo Siap Gabung Kembali dengan Barcelona
Liga Spanyol 18 Mei 2017, 14:00 -
Marquinhos Anggap Ronaldo Lebih Hebat dari Messi
Liga Spanyol 18 Mei 2017, 13:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39