Arsenal dan United Berebut "New Michael Owen"
Editor Bolanet | 30 Oktober 2012 23:07
Pemain berusia 18 tahun ini merupakan produk terbaru dari Gresty Road. Dan telah mengoleksi 48 penampilan sejak melakoni debut di tim utama pada April 2010 dengan koleksi sembilan gol. Kini pemain kelahiran Crewe ini pun dijuluki dengan sebutan New Michael Owen.
Clayton yang telah merasakan kostum timnas Inggris di semua kelompok umur ini telah memikat scouts dari Manchester United, dan . Bahkan Arsenal disebut-sebut berada di pole position mendapatkan Clayton.
Bahkan scout Arsenal, Pat Rice sendiri telah memantau langsung kemampuan Clayton saat melawan Portsmouth dan Walsall awal bulan ini.
Namun pihak Crewe tak mau begitu saja kehilangan permatanya. Melalui manajer klub, Steve Davis membantah kabar bahwa sang pemain akan hengkang pada Januari ini.
Tidak ada yang mengajukan penawaran terkait Max (Clayton), jadi ini hanya rumor, ujar Steve Davis. (dm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Karier Clattenburg Bisa Saja Berakhir'
Liga Inggris 29 Oktober 2012, 22:30 -
Pogba Akan Kembali Jadi Starter
Liga Italia 29 Oktober 2012, 20:48 -
Trio Premier League Tertarik Talenta Muda Italia
Liga Italia 29 Oktober 2012, 20:14 -
Fergie: Chelsea Era Mourinho Lebih Menakutkan
Liga Inggris 29 Oktober 2012, 19:34 -
RVP: Wenger dan Fergie Sama Saja
Liga Inggris 29 Oktober 2012, 15:14
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10