Arnesen: 99,9% Memphis Depay Akan ke Premier League
Editor Bolanet | 30 April 2015 18:00
Bintan muda PSV itu memang telah muncul sebagai salah satu buruan terpanas di Eropa saat ini. Namanya dikaitkan dengan Liverpool dan juga Manchester United.
Nama terakhir menjadi favorit utama untuk mendatangkan pemain 21 tahun tersebut. Bahkan sebelumnya telah beredar kabar bahwa pihak United telah melakukan pembicaraan dengan pemain sayap tersebut, meskipun akhirnya dibantah oleh pihak klub.
Dan terlepas dari itu semua, Arnesen, yang juga pernah menjadi direktur olahraga Chelsea, mengatakan bahwa ia yakin 99,9% Depay akan ke Inggris musim depan.
Bagi saya, 99,9% Depay akan pindah ke Premier League. Dia akan sukses. Saya telah melihatnya berkali-kali musim ini dan ia semakin hari semakin kuat walaupun baru 21 tahun, ujarnya.
Sulit untuk menghentikannya (pergi ke Inggris). Itu akan terjadi, tentu saja ini akan butuh waktu karena sangat berbeda dengan Eridivise. Levelnya lebih tinggi, lebih banyak pertandingan, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Akan Bangun Skuat Yang Tahan Banting
Liga Inggris 29 April 2015, 22:32 -
Yorke Yakin Van Gaal Akan Puas Dengan Pencapaian MU di Musim Ini
Liga Inggris 29 April 2015, 21:38 -
Welbeck Akui Lebih Banyak Belajar di Arsenal Ketimbang di MU
Liga Inggris 29 April 2015, 18:51 -
Dibantai Everton, Van Gaal Luapkan Kemarahan di Sesi Latihan
Liga Inggris 29 April 2015, 16:35 -
Bukan MU, Depay Isyaratkan Gabung Liverpool
Liga Inggris 29 April 2015, 16:02
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39