Angkat Kaki, Hamann Sarankan Di Maria ke Bayern
Editor Bolanet | 8 Mei 2015 14:37
Juara Bundesliga berniat menambah armadanya menjelang bursa transfer mmusim panas dan laporan dari Jerman mengatakan bahwa mantan bintang Real Madrid tersebut masuk dalam daftar belanja mereka.
Di Maria tengah kesulitan menunjukkan permainan terbaiknya di Premier League musim ini dan lebih banyak turun sebagai pengganti di beberapa pekan belakangan, meski berstatus sebagai pemain termahal liga.
Di Maria akan sangat cocok di Bayern, jelas Hamann menurut Sky Sport News.
Pemain itu jelas menyedot banyak uang Manchester United, namun ia tidak bisa tampil sesuai dengan ekspektasi, pungkasnya.
Di Maria sejauh ini sudah tampil 26 kali di Premier League musim ini dan mencetak tiga gol serta 10 assist. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks MU Ini Sarankan Liverpool Gaet Falcao
Liga Inggris 8 Mei 2015, 23:37 -
Di Maria Inkonsisten, Legenda MU Ini Kecewa dan Beri Dukungan
Liga Inggris 8 Mei 2015, 23:37 -
Savage: Wenger Harus Bisa Kalahkan Mourinho
Liga Inggris 8 Mei 2015, 23:18 -
Savage Minta Wenger Bertahan di Arsenal
Liga Inggris 8 Mei 2015, 23:01 -
Savage Sebut Blind Tak Bisa Gantikan Carrick
Liga Inggris 8 Mei 2015, 22:05
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39