Angel Di Maria Bakal Gantikan Nani di Old Trafford?
Editor Bolanet | 16 Januari 2013 15:10
Ketidakpastian nasib Nani di Manchester terus berlanjut, setelah pemain internasional itu tak kunjung menyelesaikan proses perpanjangan kontraknya. Hal itu disinyalir membuat kesabaran manajer Alex Ferguson habis.
Kabar seputar penjualan Nani di akhir musim nanti pun kian menguat. Nilai 15 juta poundsterling disebut sebagai bandrol yang sesuai bagi sejumlah klub yang menginginkannya, seperti , Anzhi Makhachkala dan Zenit St Petersburg.
Sejumlah surat kabar di Portugal melansir, bahwa United berencana menggunakan dana hasil penjualan Nani, untuk menebus si pelari cepat asal , yang mulai kehilangan tempat di Santiago Bernabeu.
Sementara itu, pihak Los Blancos sendiri kabarnya sudah memasang harga kepada para klub yang bersedia memboyong Di Maria, yakni sebesar 20 juta poundsterling. Akan tetapi hal tersebut bukan satu-satunya cara bagi United.
Tawaran peminjaman selama satu musim penuh, plus klausul pembelian di akhir musim bisa menjadi opsi yang cukup baik bagi United. Pasalnya, mereka juga harus menyiapkan dana besar, jika mendapat persetujuan memboyong Robert Lewandowski dari Borussia Dortmund. (abl/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Terima 1 Juta Euro Dari FIFA
Liga Spanyol 15 Januari 2013, 22:29 -
Liga Spanyol 15 Januari 2013, 21:34
-
Hanya 10 Pemain Madrid Yang 'Not For Sale'
Liga Spanyol 15 Januari 2013, 19:07 -
Valverde: Diterpa Masalah, Madrid Tetap Favorit
Liga Spanyol 15 Januari 2013, 14:50 -
Di Maria: Real Madrid Butuh Cristiano Ronaldo
Liga Spanyol 15 Januari 2013, 14:15
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39