Ancelotti: Morata Pembelian Bagus untuk Chelsea
Rero Rivaldi | 25 Juli 2017 09:00
Bola.net - - Bos Bayern Munchen, Carlo Ancelotti, memuji mantan klubnya, , yang baru saja sukses mendatangkan Alvaro Morata dari Real Madrid.
Striker Spanyol itu meninggalkan Bernabeu usai tak puas dengan minimnya jatah main yang ia dapat di tim inti musim lalu. Ia diperkirakan akan melakoni debut di laga uji coba melawan Bayern di Singapura pekan ini.
Dan Ancelotti, yang sempat melihat langsung aksi Morata ketika menangani Bayern, percaya bahwa manajer Antonio Conte sudah melakukan keputusan transfer yang hebat musim panas ini.
Dia adalah striker fantastis dan juga masih muda. Chelsea sudah membuat pembelian yang bagus, tutur Ancelotti menurut Goal International.
Dia bisa membantu tim menjadi lebih baik. Dia striker komplet. Di Real Madrid, dia bermain sebagai striker tengah, dan kadang di dua sisi dan di semua posisi menyerang.
Dia benar-benar pembelian yang amat bagus. Dia juga siap bekerja keras untuk tim.
Baca Juga:
- Terungkap! Inilah Cara Pogba Rayu Lukaku Gabung MU
- Chicharito Resmi Berlabuh ke West Ham
- Morata Siap Debut di Chelsea Kontra Bayern Munchen
- Morata: Pakai Nomor 9 di Chelsea Mimpi yang Jadi Nyata
- Azpilicueta: Morata Penambahan Yang Sangat Bagus Bagi Chelsea
- Morata: Chelsea Bisa Kalahkan Real Madrid dan Barcelona
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Cukup Puas Dengan Kemenangan Atas Arsenal
Liga Inggris 24 Juli 2017, 23:28 -
Pakai Nomor 9, Morata Warisi Kutukan Nomor Sial?
Liga Inggris 24 Juli 2017, 22:37 -
Conte Yakin Morata Beri Dampak Masif
Liga Inggris 24 Juli 2017, 22:32 -
Pedro Rodrigeuz Alami Gegar Otak
Liga Inggris 24 Juli 2017, 21:07 -
Morata Debut Bersama Chelsea di Singapura
Liga Inggris 24 Juli 2017, 19:47
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39