Amati Pogba, Griezmann Sering Tonton MU
Editor Bolanet | 4 Oktober 2016 15:10
Striker Prancis disebut sebagai salah satu pemain terbaik dunia saat ini, dan United termasuk di antara sekian banyak klub yang tertarik untuk mendatangkannya.
Dan para suporter Setan Merah bisa jadi akan sedikit tersenyum ketika mendengar Griezmann sudah sering mengikuti perkembangan tim mereka belakangan ini, lewat pesona rekannya di timnas, Pogba.
Berbicara pada L'Equipe, pemain berusia 25 tahun mengatakan: Kami berdua cocok satu sama lain. Memang benar bahwa Euro membuat kami dekat. Paul adalah sosok yang amat baik.
Kami saling berkirim pesan, Snapchats. Ia benar-benar kawan yang baik...Ketika dia bermain bersama klubnya, saya mencoba untuk melihat apakah ia bermain dengan bagus atau tidak.
Chelsea sebelumnya juga sempat dikaitkan dengan Griezmann, namun United menunjukkan dengan pembelian Pogba, bahwa mereka punya kekuatan finansial untuk bersaing dengan tim manapun di Eropa. [initial]
(equ/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Ternyata Idolakan Peter Pan
Liga Spanyol 3 Oktober 2016, 22:02 -
Ronaldo: Saya Akan Tambah Anak
Bolatainment 3 Oktober 2016, 21:37 -
Pepe Minta Fans Madrid Tetap Tenang
Liga Spanyol 3 Oktober 2016, 17:47 -
Pepe Tak Terima Madrid Diimbangi oleh Eibar
Liga Spanyol 3 Oktober 2016, 17:33 -
Real Madrid Konfirmasi Cedera James Rodriguez
Liga Spanyol 3 Oktober 2016, 17:02
LATEST UPDATE
-
Dipermak Australia, Patrick Kluivert: Andai Penalti Kevin Diks Masuk....
Tim Nasional 20 Maret 2025, 21:31 -
Digeprek Australia, Patrick Kluivert Minta Timnas Indonesia Move On
Tim Nasional 20 Maret 2025, 21:22
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40