Alves Ingin ke Liga Inggris, Tapi Bukan ke Man City
Editor Bolanet | 15 Maret 2016 01:23
Pada musim panas kemarin, pemain 32 tahun tersebut sudah pernah dikaitkan dengan klub Inggris termasuk dengan klub rival City, Manchester United. Pada akhirnya Alves tetap bertahan di Camp Nou. Di akhir musim ini, keinginan Alves bermain di liga Inggris belum sirna.
Saya selalu mengatakan bermain di Inggris adalah sesuatu yang saya tunda. Saya tak tahu kapan saya akan bermain di sana, untuk mencari pengalaman sebagai manusia bukan di atas sofa, kata Alves pada The Guardian.
Pemain asal Brasil ini mungkin saja menuju Etihad Stadium mengikuti jejak mantan bosnya di Barcelona, Guardiola. Namun ia menolak kemungkinan itu karena Guardiola dinilai tak tertarik dengan dirinya.
Ha Ha Ha! Saya rasa dia tak akan memanggil saya, tawa Alves. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sebelum Tinggalkan City, Pellegrini Ingin Juara Liga Champions
Liga Champions 14 Maret 2016, 23:17 -
Neuer Tak Tertarik Tampil di Premier League
Liga Inggris 14 Maret 2016, 18:39 -
Data dan Fakta Liga Champions: Manchester City vs Dynamo Kiev
Liga Champions 14 Maret 2016, 15:41 -
Prediksi Manchester City vs Dynamo Kiev 16 Maret 2016
Liga Champions 14 Maret 2016, 15:32 -
Juventus Relakan Bonucci ke Manchester City
Liga Inggris 14 Maret 2016, 11:57
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39