Allegri: Neymar dan Dybala Bintang Masa Depan
Rero Rivaldi | 15 April 2017 23:40
Bola.net - - Bos , Massimiliano Allegri, belum lama ini memuji Paulo Dybala dan untuk menjadi pemain top dunia di masa mendatang.
Dybala mencetak dua gol ketika Juventus menundukkan 3-0 di leg pertama perempat final Liga Champions pekan ini dan juga menutup pekan dengan sempurna usai mendapat kontrak lima tahun, dua hari berselang.
Allegri sudah dibuat terkesan dengan aksi pemain berusia 23 tahun, yang sudah banyak berkembang sejak dibeli dari Palermo di 2015 dan mengharap dirinya dan Neymar untuk menjadi pemain bintang masa depan.
Saya puas namun ia pantas untuk mendapat semua kredit dengan cara dia berkembang, tutur Allegri menurut Goal International.
Dia dan Neymar akan menjadi pemain bintang di masa mendatang.
Juventus akan datang ke Camp Nou untuk memainkan leg kedua perempat final pekan depan. Tim Catalan akan membutuhkan tiga gol untuk bisa lolos ke babak berikutnya.
Baca Juga:
- Courtois Kecewa Chelsea Tak Lagi Raih Cleansheet
- Cortouis: Tekanan Justru Ada Pada Tim di Belakang Chelsea
- Guardiola Sebut City Belum Bisa Bersaing di Liga Champions
- Conte: Lawan MU Jadi Pertandingan Sulit
- MU Diyakini Bakal Kesulitan Cari Striker Top di Musim Panas
- Klopp Disarankan Beli Tiga Atau Empat Pemain Berkualitas
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Terakhir Andrea Barzagli di Juve?
Liga Italia 14 April 2017, 19:06 -
Keluyuran Nonton Juventus, Gagliardini Dibela Icardi
Liga Italia 14 April 2017, 14:10 -
Chiellini: Barca Masih Bisa Lakukan Comeback
Liga Champions 13 April 2017, 20:33 -
Dybala: Saya Bangga dan Bahagia di Juve
Liga Italia 13 April 2017, 20:10 -
Dybala Resmi Teken Kontrak Baru di Juve
Liga Italia 13 April 2017, 19:01
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39