Alexis Belum Puas dengan Aksinya di Arsenal
Editor Bolanet | 13 November 2014 08:55
Pemain yang dibeli dari itu sudah memulai karirnya di The Gunners dengan amat luar biasa, mencetak 12 gol dalam 18 pertandingan.
Sedikit demi sedikit, saya mulai mendapat rasa percaya diri dari rekan setim saya dan saya terus belajar. Awalnya, saya kesulitan untuk memahami mereka, tak tahu kapan mereka berlari, kapan harus bergerak, atau tanda yang mereka gunakan. Namun sekarang saya lebih percaya diri, tutur Sanchez pada Sky Sports.
Saya berusaha mengingat pergerakan rekan setim saya dan saya mencoba untuk membantu mereka. Jelas, saya masih harus tampil lebih baik lagi dan itu yang saya katakan di ruang ganti, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arteta Akui Beri Saran Moyes Untuk Latih Real Sociedad
Liga Spanyol 12 November 2014, 18:03 -
Chelsea dan Arsenal Berebut Meriam Muda Basel
Liga Inggris 12 November 2014, 15:51 -
United Coba Jegal Arsenal Gaet Bek Muda Maribor
Liga Inggris 12 November 2014, 15:30 -
Jual Alexis, Barca Dicemooh Media Catalan
Liga Spanyol 12 November 2014, 14:37 -
Liga Inggris 12 November 2014, 08:37
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10