Alex Chamberlain Menepi Dua Bulan
Editor Bolanet | 1 Maret 2016 18:26
Pemain tersebut adalah winger muda Alex Oxlade-Chamberlain. Pemain 22 tahun mendapatkan cedera pasca memperkuat Arsenal kontra Barcelona di Liga Champions beberapa waktu yang lalu. Saat itu, Arsenal menyebut bahwa Chamberlain tidak akan absen lama.
Namun, setelah dilakukan pemeriksaan lebih lanjut, Chamberlain dipastikan akan absen hingga dua bulan mendatang. Kami pikir dia akan mendapatkan beberapa operasi setelah pemeriksaan MRI, ujar Arsene Wenger, manajer Arsenal.
Tapi kami bisa melihat sisi positifnya. Dia akan membutuhkan waktu delapan pekan berarti dia akan absen bulan Maret dan April. Saya harap dia baik-baik saja untuk Euro 2016, harap pelatih asal Prancis ini.
Chamberlain sendiri memang bukan pilihan utama bagi Wenger pada musim ini. Jebolan akademi Southampton tersebut lebih sering dipakai sebagai pemain pengganti jika Meriam London mengalami kebuntuan. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pesan untuk Marcus Rashford dari Top Skor EPL
Liga Inggris 29 Februari 2016, 22:42 -
De Gea Ikut Tertawakan Aksi Jatuh Van Gaal
Liga Inggris 29 Februari 2016, 22:14 -
Ditanya Aksi Van Gaal, Wenger Justru Sewot
Liga Inggris 29 Februari 2016, 20:30 -
Legenda Arsenal Ragukan Talenta Rashford
Liga Inggris 29 Februari 2016, 19:01 -
Carragher: Liverpool Tak Cukup Kompetitif
Liga Inggris 29 Februari 2016, 18:57
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39