Alba: Dari Tengah Saya Bisa Lihat Bola Masuk
Dimas Ardi Prasetya | 27 November 2017 22:50
Bola.net - - Jordi Alba menyatakan bahwa wasit telah membuat kesalahan saat menganulir gol karena ia sendiri bahkan bisa melihat bola sudah masuk gawang dari tengah lapangan.
Barca melawan ke markas di jornada 13 La Liga, Senin dini hari WIB. Saat itu Valencia bisa unggul lebih dahulu melalui sontekan Rodrigo pada menit ke 60.
Barca kemudian bisa membalas melalui gol Alba pada menit 82. Akan tetapi, Blaugrana sendiri sejatinya bisa unggul lebih dahulu di pertandingan tersebut.
Sebab di menit ke-30, Lionel Messi telah berhasil mencetak gol. Bola tendangan La Pulga tak bisa ditahan kiper lawan dengan sempurna dan bergulir masuk melewati garis gawang.
Namun bola itu buru-buru ditepis oleh Neto. Wasit kemudian tidak mengesahkan gol tersebut. Menurut Alba, wasit telah melakukan kesalahan besar.
Itu adalah kesalahan oleh wasit. Bahkan dari tengah lapangan saya bisa melihatnya masuk, serunya pada Marca.
Saat jeda, kami melihat tayangan ulang dan sudah jelas, drama ini tidak bisa dilewatkan, ketus Alba.
Bek timnas Spanyol itu lantas mengatakan bahwa masalah itu pasti akan bisa diselesaikan secara adil apabila ada penggunaan teknologi Video Assisten Referee (VAR). Ia yakin teknologi itu akan sangat berperan positif bagi perkembangan sepakbola.
(Teknologi video) hanyalah bentuk teknologi lain yang akan membantu sepakbola. Mereka akan mendeteksi permainan seperti ini dan memperbaiki masalahnya, serunya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lampard Anggap Wajar Rumor Ketertarikan Madrid Atau Barca Pada Hazard
Liga Inggris 26 November 2017, 22:24 -
Messi: Madrid Krisis? Itu Cuma Sementara
Liga Spanyol 26 November 2017, 18:47 -
Messi: City dan PSG Tim Paling Kuat, Tapi Jangan Coret Madrid Dulu
Liga Champions 26 November 2017, 18:21 -
Ketangguhan Umtiti Tak Bikin Messi Terkejut
Liga Spanyol 26 November 2017, 02:00 -
Messi: Kepergian Neymar Paksa Barca Ubah Gaya Main
Liga Spanyol 26 November 2017, 01:40
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39