Alasan Wenger Mainkan Tiga Bek 'Nyleneh' Lawan Stoke
Afdholud Dzikry | 22 Agustus 2017 13:14
Bola.net - - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger memberikan penjelasan mengenai keputusannya memilih tiga nama bek yang tak biasa untuk tiga pos lini belakang saat melawan Stoke City.
Pada pertandingan di Bet365 Stadium itu, Wenger memang mengubah komposisi lini belakang mereka. Meski tetap menggunakan tiga bek, tak ada nama Per Mertesacker, Rob Holding hingga Laurent Koscielny pada pertandingan itu.
Alih-alih memainkan Rob Holding sebagai bek tengah kanan, Wenger memilih memainkan Shkodran Mustafi, yang di pekan pertama lawan Leicester City absen. Tiga bek pun diisi Mustafi, Nacho Monreal dan Sead Kolasinac. Keputusan itu mendapat banyak kritik, namun Wenger memberikan penjelasan.
Kami kebobolan tiga gol pekan sebelumnya jadi saya sedikit melakukan perubahan karena Mustafi kembali dan Holding sedikit kehilangan kepercayaan diri, ujarnya.
Di pramusim, kami melakukannya dengan baik. Saat anda kalah di pertandingan, anda kalah, tapi kami tak kalah melawan Stoke hanya karena buruknya cara bertahan kami pada bola. Saat anda melihat jumlah peluang kami dan anda tak mencetak gol, anda bisa selalu komplain soal penyerang dan pertahanan, sambungnya.
Kami kehilangan satu pertandingan, jadi saya bisa mengerti negatifnya, tapi secara keseluruhan saya yakin bahwa ada banyak hal positif dalam permainan. Kami menciptakan banyak peluang, kami punya dominasi yang luar biasa, tapi sayangnya kami kehilangan poin, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Pinjamkan Dua Pemain ke Klub Kasta Kedua
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 20:36 -
Wenger Buka Peluang Sanchez Bermain saat Lawan Liverpool
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 14:13 -
Wenger: Cara Arsenal Bertahan Tak Bisa Dimaafkan
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 12:40 -
Ozil Disebut Sudah Tak Ingin Bermain di Arsenal Lagi
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 12:28 -
Arsenal Siap Bersaing dengan MU Kejar Draxler
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 11:45
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39