Alasan Mourinho Depak Mkhitaryan dari Skuat United
Asad Arifin | 14 Desember 2017 19:06
Bola.net - - Sekilas, tidak ada yang aneh dari susunan pemain yang diturunkan oleh Jose Mourinho pada laga Manchester United kontra Bournemouth. Padahal, ada nama pemain penting tidak masuk dalam daftar pemain di laga itu.
Ya, pemain tersebut adalah seorang Henrikh Mkhitaryan. Jangankan berada dalam susunan pemain inti, pemain timnas Armenia tersebut bahkan tidak ada dalam jajaran pemain yang duduk di bangku cadangan. Tentu saja ini pilihan yang mengejutkan.
Padahal, Mkhitaryan tidak sedang dalam kondisi cedera. Ia juga tidak sedang mengalami larangan bermain lantaran akumulasi kartu. Tapi, Mourinho tentu punya alasan mengapa mendepak Mkhitaryan.
Saya hanya bisa memiliki enam pemain di bangku cadangan [satu kiper] dan saya mencoba untuk memberi keseimbangan, kata Mourinho.
Saya memiliki dua pemain belakang dan [Daley] Blind bisa bermain di banyak posisi. Saya punya Ashley Young untuk bermain di sayap dan bek sayap, sambung manejer berjuluk The Special One tersebut.
Di lini serang? nama Mkhitaryan sudah tidak lagi jadi prioritas. Mourinho memilih untuk memberikan tempat pada Marcus Rahsford dan Zlatan Ibrahimovic. Kedua pemain lebih efektif saat United sedang buntu.
Saya kemudian punya Ander [Herrera] sebagai gelandang, Zlatan sebagai striker dan Marcus sebagai second striker dan pemain sayap. Saya percaya yang lain yang mereka pantas [bermain], tandas pelatih asal Portugal ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Diminta Bangkit Saat Lawan Bournemouth
Liga Inggris 13 Desember 2017, 20:15 -
Ini Masalah Terbesar Lukaku Menurut Legenda Liverpool
Liga Inggris 13 Desember 2017, 19:51 -
MU Diprediksi Bisa Lewati Hadangan Sevilla
Liga Champions 13 Desember 2017, 19:18 -
Guardiola Minta Maaf Jika Perayaan Skuat City Bikin MU Tersinggung
Liga Inggris 13 Desember 2017, 18:41 -
Pogba Tak ke Madrid Gara-gara Ronaldo?
Liga Spanyol 13 Desember 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39