Ainsley Maitland Niles Diyakini Mampu Bermain di Lapangan Tengah Arsenal
Dimas Ardi Prasetya | 2 Februari 2017 21:03
Bola.net - - Manajer , Arsene Wenger, meyakini Ainsley Maitland Niles memiliki kemampuan yang mumpuni untuk bisa bermain sebagai gelandang tengah di skuat The Gunners.
Saat ini, opsi pemain Wenger di lini tengah menipis. Pasalnya Aaron Ramsey tengah cedera betis. Cedera itu didapat saat lawan Watford. Lalu Granit Xhaka masih menjalani sanksi larangan bermain. Sementara itu Mohammed Elneny masih sibuk berlaga di Piala Afrika.
Maitland Niles sendiri musim lalu masih bermain di Ipswich Town musim lalu dengan status pinjaman. Kini ia sudah kembali ke Emirates. Pemain berusia 19 tahun tersebut sempat dimainkan di ajang FA Cup melawan Southampton pekan lalu.
Setelah melihat performanya di laga tersebut, Wenger pun merasa yakin bahwa Maitland Niles akan bisa bermain di lini tengah.
Ainsley Maitland-Niles sering bermain di kedua sisi sayap tapi saya sudah melihat kualitas dalam dirinya yang memberitahu saya bahwa ia dapat berguna di tengah dan ia juga bisa menjadi pemain spesialis defensif, terang Wenger seperti dilansir Daily Mail.
Ia sangat baik dalam duel satu melawan satu dan bertindak cepat dalam merebut bola, sangat bagus dalam duel, dan tidak takut untuk bermain pula, puji Wenger.
Saya ikut senang untuk dirinya karena ia anak yang pernah harus bersabar, yang memiliki mentalitas yang baik. Saya sangat suka dirinya dan saya pikir permainannya sangat positif, tegasnya.
Baca Juga:
- Fabregas: Arsenal Ada di Hati Saya Selamanya
- Wenger Akui Dirinya Terus Pantau Perkembangan 'The New Henry'
- Wenger Sebut Pemain Monaco Ini Memang Cukup Mirip Henry
- Allegri: Arsenal? Kita Lihat Juni Nanti
- Cedera, Giroud Terancam Absen Lawan Chelsea
- Cahill: Juara Premier League Bukan Perkara Mudah
- Carragher: Arsenal Bisa Hindari Kekalahan di Chelsea
- Matic Senang Dengar Arsenal Kalah
- Azpi Ingin Chelsea Bayar 'Utang' ke Arsenal
- Prediksi Chelsea vs Arsenal 4 Februari 2017
- Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Henry Yakin Skuat Arsenal Cukup Kuat Untuk Jadi Juara
Liga Inggris 1 Februari 2017, 23:56 -
Kaboul: Arsenal Tak Setara dengan Watford
Liga Inggris 1 Februari 2017, 21:59 -
Chelsea Berencana Lakukan Revans Pada Arsenal
Liga Inggris 1 Februari 2017, 21:57 -
Wenger Cari Pelampiasan Lawan Chelsea
Liga Inggris 1 Februari 2017, 21:37 -
Matic Yakin Arsenal Tak Akan Bisa Bantai Chelsea Lagi
Liga Inggris 1 Februari 2017, 21:34
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39