Aguero Tepis Kekhawatiran Terkait Cedera Lututnya
Editor Bolanet | 20 Agustus 2012 08:30
Di pertandingan perdana itu, Aguero mendapat sebuah tekel keras dari pemain , Nathaniel Clyne. Ia pun mendapat perawatan dan seketika digantikan oleh Edin Dzeko pada menit ke-14.
Pasca pertandingan dikabarkan bahwa Aguero kemungkinan akan absen dalam waktu yang lama untuk pemulihan cedera. Hal itu tak pelak menimbulkan kekhawatiran bagi pendukung The Citizens.
Namun spekulasi tersebut segera ditepis oleh Aguero, dengan melakukan konfirmasi perihal cedera lututnya melalui akun Twitter pribadi milik mantan pemain Atletico Madrid itu.
Pemeriksaan yang saya lakukan mengatakan tidak ada cedera yang serius, tetapi tekel tersebut sungguh memukul sakit lutut saya, tulis penyerang internasional itu.
Ahli bedah besok akan menilai waktu yang saya perlukan untuk pemulihan.
Saya tidak bisa mengumpulkan kata untuk berterima kasih atas perhatian dan dukungan kalian, saya mungkin akan segera kembali dengan kaki saya.
Dan saya ingin mengucap selamat pada rekan setim atas upaya mereka dalam membalikkan kondisi permainan.
Pertandingan sendiri akhirnya dimenangkan oleh City dengan skor 3-2, lewat gol yang dicetak Carlos Tevez, Edin Dzeko dan Samir Nasri. (twit/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gara-Gara Miskomunikasi City Pernah Tawar Messi
Liga Inggris 19 Agustus 2012, 20:00 -
Data dan Fakta: Manchester City vs Southampton
Liga Inggris 19 Agustus 2012, 13:00 -
Preview: City vs Southampton, Defending Champion
Liga Inggris 19 Agustus 2012, 12:00 -
Fergie Masih Anggap City Ancaman Terbesar
Liga Inggris 19 Agustus 2012, 08:00 -
Mancini Menyerah Kejar Javi Martinez
Liga Inggris 19 Agustus 2012, 07:30
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39