Aguero Tanggapi Rumor Hengkang ke Klub Raksasa Spanyol
Editor Bolanet | 19 November 2013 11:17
Tak ingin spekulasi mengenai masa depannya terus berlanjut, pemain berusia 25 tahun tersebut memberikan konfirmasi terkait rumor kepindahannya dari Inggris. Ditemui oleh harian olahraga Argentina, Ole, Aguero menekankan bahwa dirinya masih betah memperkuat Manchester City.
Saya bahagia di Manchester. Klub memperlakukan saya dengan baik. Saya tenang-tenang saja menanggapi rumor tersebut, jawab Aguero.
Yang saya lakukan adalah menikmati sepakbola, beristirahat, dan menikmati waktu bersama keluarga di rumah. Saya bisa berjalan-jalan dengan tenang di tengah kota. Sebagai pemain yang cukup terkenal, penting bagi saya untuk bisa hidup tenang.
Performa Aguero selama tiga musim berada di Etihad Stadium memang cukup menawan. Total ia telah mengoleksi 43 gol dalam 73 penampilan di ajang Premier League sejak didatangkan dari Atletico Madrid pada tahun 2011 lalu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wilshere: Kehadiran Ozil Tak Mengubah Saya
Liga Inggris 18 November 2013, 22:02 -
Oscar Ternyata Nyaris Gabung Madrid
Liga Champions 18 November 2013, 21:26 -
Roberto Carlos: Marcelo Bek Kiri Terbaik Dunia
Piala Dunia 18 November 2013, 19:37 -
Microsoft Batal Sponsori Bernabeu?
Bolatainment 18 November 2013, 18:32 -
Pedro: Blatter Tak Respek Kepada Ronaldo
Liga Spanyol 18 November 2013, 18:10
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39