'Aguero Mengubah Jalannya Pertandingan'
Editor Bolanet | 7 Oktober 2012 03:30
The Citizens sebelumnya sudah unggul melalui gol Aleksandar Kolarov melalui tendangan bebas di babak pertama. Namun mereka baru mampu menambah keunggulan di menit ke-60 melalui Aguero, yang turun menggantikan Mario Balotelli.
Masuknya Aguero ditambah satu gol dari mantan striker Atletico Madrid tersebut berhasil meningkatkan performa dan kepercayaan diri para pemain City, dan menutup laga dengan kemenangan 3-0.
Kadang anda mengubah suatu pertandingan, seperti saat Aguero masuk, kami seketika mendapat gol kedua dan saya pikir permainan kami menjadi lebih baik, ujar Platt.
Platt juga menambahkan, City sempat bermain sedikit berhati-hati ketika baru unggul satu gol, karena timnya takut gagal mencetak clean sheet. Tetapi sekali lagi gol Aguero membebaskan permainan mereka menjadi lebih lepas. (mcfc/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Johnson: Pemain Muda Seharusnya Tidak ke City
Liga Inggris 6 Oktober 2012, 22:30 -
Review: Kolarov Gemilang, City Menang
Liga Inggris 6 Oktober 2012, 20:45 -
Aguero Sempat Tidak Mengenal Messi
Bolatainment 6 Oktober 2012, 15:30 -
Data dan Fakta EPL Matchday 7: City vs Sunderland
Liga Inggris 6 Oktober 2012, 12:02 -
Preview: City vs Sunderland, Sama-Sama Unbeaten
Liga Inggris 6 Oktober 2012, 11:03
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10