Aguero Angkat Bicara Pasca Jadi Korban Kecelakaan Mobil
Rero Rivaldi | 30 September 2017 07:20
Bola.net - - Striker Manchester City, Sergio Aguero, berterima kasih pada fans dan staff medis atas dukungan mereka usai ia mengalami cedera rusuk dalam sebuah kecelakaan mobil pekan ini.
Pemain Argentina tengah menumpang sebuah taksi di Amsterdam, yang tiba-tiba kehilangan kendali dan menabrak sebuah tiang.
Tidak diketahui secara pasti sampai kapan pemain 29 tahun akan absen, namun manajer Josep Guardiola sudah mengkonfirmasi ia akan absen ketika Manchester City berkunjung ke markas Chelsea.
Aguero kini sudah kembali ke Manchester dan memberikan update terbaru soal kondisinya di Twitter.
Ia mengatakan: Terima kasih dari lubuk hati yang paling dalam atas semua dukungannya, itu benar-benar membantu saya memulihkan diri.
Taksi yang saya tumpangi salah berbelok dan menabrak tiang. Tabrakannya cukup keras, namun sabuk pengaman mencegah hal yang lebih buruk terjadi.
Saya ingin berterima kasih pada semua staff di VU University Medical Amsterdam atas dukungan dan tindakan mereka. Angkat topi untuk semua tim mereka.
Saya sudah ada di Manchester setelah melakukan pemeriksaan dokter. Saya mengalami cedera rusuk. Menyakitkan, namun tidak apa. Saya akan fokus pada pemulihan. Terima kasih semuanya!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Dijk: Sturridge Lawan Paling Sulit Dihadapi
Liga Inggris 29 September 2017, 22:59 -
Owen Favoritkan Chelsea Untuk Atasi City
Liga Inggris 29 September 2017, 22:27 -
City Diprediksi Bermain Imbang Kontra Chelsea
Liga Inggris 29 September 2017, 20:53 -
Prediksi Chelsea vs Manchester City 30 September 2017
Liga Inggris 29 September 2017, 16:05 -
Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Manchester City
Liga Inggris 29 September 2017, 15:45
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10