Agen Falcao Temui Chelsea

Editor Bolanet | 30 Mei 2015 22:00
Agen Falcao Temui Chelsea
Radamel Falcao (c) AFP
- Agen Radamel dikabarkan sudah menggelar pertemuan dengan , guna menindaklanjuti kemungkinan sang striker untuk pindah ke klub juara Premier League.

Pemain Kolombia sudah sempat dikaitkan dengan kepindahan ke Stamford Bridge, usai mengakhiri masa peminjaman selama satu tahun bersama Manchester United, di mana ia gagal mendapat tempat utama di starting lineup.

Menurut laporan The Sun, Jorge Mendes sudah berbicara dengan pihak perwakilan Chelsea untuk mengamankan jasa penyerang AS Monaco, usai United menolak opsi untuk membeli sang pemain secara permanen.

Falcao hanya mencetak empat gol dari 29 penampilan untuk Manchester United. [initial]

 (sun/rer)