Agen Digne Buka Pintu Transfer ke Liverpool
Editor Bolanet | 5 Agustus 2015 19:18
Bek kiri berusia 22 tahun itu menjadi salah satu pemain yang diincar oleh pada musim panas ini. Sayangnya, usaha The Reds untuk mendatangkannya membentur tembol tebal karena PSG tak mengizinkannya untuk pergi pada musim panas ini.
Namun, Liverpool dalam waktu dekat bisa jadi berhasil mendatangkan bek asli Prancis tersebut. Pasalnya Mikkel Beck, agen Digne mengeluhkan minimnya kesempatan bermain yang diberikan oleh Laurent Blanc pada kliennya dan mengaku siap untuk memilih pindah jika tak diberi kesempata bermain secara reguler. Apalagi, tahun depan kliennya itu mengincar satu tempat di skuat Les Bleus yang akan berpartisipasi di turnamen Euro 2016.
Ini sederhana saja. Akan ada ajang Euro di akhir musim ini dan Lucas tak mau lagi membuang-buang waktunya. Ia ingin kembali gabung di skuat Prancis untuk ajang Euro 2016. Dan hal itu hanya bisa terjadi jika ia bermain secara reguler, tegas Beck seperti dilansir Metro.
Ia harus bermain di klub besar dan, di atas semua itu, ia bisa mendapatkan tempat sebagai starter. Jika tidak, percuma meninggalkan PSG, ujarnya. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Galliani Akui Sulit Datangkan Ibrahimovic
- Tinggalkan Madrid, Arbeloa Tuju Amerika Serikat?
- Benatia: Juventus? Saya Tidak Tahu
- Liverpool Siap Tanggung Gaji Balotelli di Lazio
- Gonjang-ganjing kiper, MU Pertimbangkan Muslera
- Januzaj Keluar dari MU?
- Gabung PSG, Di Maria Dapat Label 'Messiah'
- Aquilani Masuk Bursa Pengganti Khedira
- De Gea Pergi, United Tunjuk Lloris Sebagai Pengganti
- Madrid Terima Lamaran Liverpool untuk Cheryshev
- Datang ke Old Trafford, MU Jamin Pedro Starter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Pertimbangkan Tampung Van der Wiel
Liga Inggris 4 Agustus 2015, 16:30 -
Raiola Tawarkan Van der Wiel ke MU
Liga Inggris 4 Agustus 2015, 15:52 -
Di Maria Diklaim Takkan Pernah Sukses di Premier League
Liga Inggris 4 Agustus 2015, 10:30 -
Legenda MU Minta Fans Relakan Angel di Maria
Liga Inggris 4 Agustus 2015, 10:25 -
Donadoni: Ibra ke Milan? Itu Operasi Besar
Liga Italia 4 Agustus 2015, 10:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23