Adu Mulut Pemain MU Sampai ke Telinga Sakho
Editor Bolanet | 19 Januari 2016 07:06
Tim asuhan Louis van Gaal akhirnya mampu mengemas tiga angka penuh usai Wayne Rooney mencetak gol tunggal kemenangan timnya di menit ke-78.
Van Gaal sendiri mendapat kritik karena MU dianggap tak tampil menghibur, usai mereka mengakhiri babak pertama dengan nol tembakan ke arah gawang.
Usai laga, Sakho mengatakan pada Canal Plus: United beruntung hari ini dan mereka tahu itu. Kami bisa mendengar mereka saling berteriak satu sama lain di ruang ganti usai babak pertama. Kami benar-benar mendominasi mereka.
Hasil ini membuat United naik ke peringkat lima klasemen sementara, dua angka di belakang posisi empat besar. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hargreaves Sarankan MU Tak Rekrut Anderson
Liga Inggris 18 Januari 2016, 21:43 -
Schneiderlin Ungkap Pertengkaran di Man United
Liga Inggris 18 Januari 2016, 21:35 -
Bale dan Ronaldo Diyakini Tak Bakal ke MU
Liga Inggris 18 Januari 2016, 18:24 -
Van Gaal: Rooney Mainkan Peran Vital di MU
Liga Inggris 18 Januari 2016, 14:57 -
Carragher: Liverpool vs MU, Kemenangan yang Terpenting
Liga Inggris 18 Januari 2016, 14:00
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39