Adebayor Siap Bobol Gawang Sang Mantan
Editor Bolanet | 19 Februari 2016 18:05
Tensi pertandingan akan semakin tinggi karena pertandingan ini akan digelar di White Hart Line, markas Tottenham.
Mencetak gol adalah salah satu momen terbaik dalam karir saya. Jika saya mencetak gol ke gawang Tottenham, percayalah, saya akan merayakannya, buka pemain asal Togo.
Saya punya musim yang baik sekaligus buruk bersama Tottenham. Saya senang dengan kondisi baik mereka saat ini, namun saya akan datang sebagai lawan bagi mereka, lanjutnya.
Adebayor memang menyimpan memori tersendiri bersama Tottenham. Pada awal musim ini, Tottenham secara sepihak memutus kontraknya saat musim sedang berjalan dan bursa transfer di Eropa sudah tutup. Praktis ia tidak memiliki klub pada paruh pertama musim ini.
Sejak bergabung dengan Palace pada bulan Januari, eks penyerang Arsenal sudah bermain pada tiga pertandingan dan mencetak satu gol di Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Barisan Striker Tajam di Europa League
Liga Eropa UEFA 18 Februari 2016, 16:27 -
Lima Klub Tujuan Zlatan Ibrahimovic di Premier League
Editorial 18 Februari 2016, 14:41 -
Pochettino Tegaskan Tak Tertarik ke MU
Liga Inggris 18 Februari 2016, 10:11 -
Kalahkan Ozil, Erisken Paling Kreatif di Inggris
Liga Inggris 17 Februari 2016, 21:09 -
Ini Dia Si Cantik Jago Masak Rendang Favorit Vertonghen
Bolatainment 17 Februari 2016, 13:24
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39