Adam: Arsenal Kurang Pemain Vokal
Editor Bolanet | 2 Maret 2016 14:41
Adam mengatakan pada BBC bahwa para pemain senior The Gunners lebih sering diam di atas lapangan dan hal inilah yang membuat tim kurang mendapat motivasi ketika berada dalam situasi terjepit.
Tidak ada, karena mereka terlalu banyak menguasai bola. Tidak ada pemain yang vokal. Ada pemain di tim lain, yang ketika Anda melakukan kesalahan, ia akan langsung ada di pinggir lapangan, tutur Adam.
Bermain melawan Arsenal, anda tidak melihat yang seperti itu. Saya tidak melihat tipe pemain yang ingin naik ke atas panggung dan ingin seseorang mencoba melakukan sesuatu. Dan ini menyedihkan karena tim seperti kehilangan sosok seperti itu.
Saya melihat kadang Alexis Sanchez melakukannya, namun ia melakukannya dengan cara yang salah. Ia mengangkat tangannya ke udara dan hal-hal seperti itu. [initial]
(bbc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
7 Pemain Target Arsenal dengan Modal 70 Juta yang Tersedia
Editorial 1 Maret 2016, 23:59 -
Fans Arsenal Sobek-sobek Jersey Usai Kalah dari MU
Bolatainment 1 Maret 2016, 21:26 -
Wenger: Ada Uang untuk Belanja Pemain
Liga Inggris 1 Maret 2016, 19:21 -
Alex Chamberlain Menepi Dua Bulan
Liga Inggris 1 Maret 2016, 18:26 -
Arsenal Sudah Dapatkan Wonderkid Nigeria
Liga Inggris 1 Maret 2016, 17:54
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39