Ada Pemberontakan, Mourinho Siap Usir Empat Pemain
Editor Bolanet | 16 Oktober 2015 08:34
Namun hal tersebut hanya merupakan candaan dari manajer , menanggapi isu dari media Inggris, yang mengatakan ada beberapa penggawa The Blues yang tengah tak sepaham dengan dirinya di ruang ganti klub.
Sebelumnya, ada cukup banyak pemain inti Chelsea yang justru memberikan dukungan pada Mourinho.
Reaksi saya adalah Begovic mengatakan saya manajer terbaik. Sama dengan Zouma, John Terry, Diego Costa, dan ada banyak pemain yang mengatakan hal yang sama, jelas Mourinho pada Daily Mail.
Siapa lagi? Fabregas, sama. Ramires juga. Loftus-Cheek sama. Begitu pula dengan Eden dan Ramires. Jadi saya kira mereka yang memberontak mungkin adalah Baba Rahman....siapa lagi? Papy? Falcao? Oscar? Jadi empat pemain ini tidak akan bermain di akhir pekan nanti. Pasti, tutur sang manajer sembari tersenyum. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Tak Peduli Chelsea Terpuruk
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 23:42 -
Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Aston Villa
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 16:21 -
Prediksi Chelsea vs Aston Villa 17 Oktober 2015
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 16:20 -
Fabregas: Tak Ada Yang Senang Dengan Posisi Chelsea Sekarang
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 14:30 -
'Chelsea Takkan Kecewa dengan Amelia'
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 14:24
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39