Absennya Sanchez Jadi Sebuah Keuntungan Bagi Chamberlain
Editor Bolanet | 15 Juli 2015 11:49
DIlansir laman resmi klub, pelatih 65 tahun itu mengatakan bahwa Chamberlain bermain sangat bagus musim lalu. Di 20 pertandingan pertama musim lalu, ia tampil baik. Jadi ia tentu akan menjadi salah satu pemain reguler di tim kami, ujar Wenger.
Ia juga mengatakan bahwa pemain 21 tahun itu tidak merasa bersaing dengan Sanchez, karena posisi Chamberlain dinilai berbeda dengan posisi yang ditempati oleh pemain tim nasional Chile tersebut.
Ia tidak selalu bersaing dengan Alexis, karena ia bermain lebih ke sisi kanan daripada ke kiri. Tapi, itu adalah kesempatan yang bagus baginya karena ia tidak cedera. Pra musim sangat penting baginya, imbuh pria yang akrab disapa The Professor itu.
Sementara itu, Wenger mengungkapkan bahwa Sanchez akan melewatkan satu pertandingan Arsenal di awal musim saat menjamu West Ham di Emirates. Ia baru akan kembali pada 3 Agustus dan itu biasanya membutuhkan waktu 3 minggu untuk kembali kompetitif. Ia akan melewatkan pertandingan pertama musim ini, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alexis Sanchez Absen, Chamberlain Jadi Gantinya
Liga Inggris 14 Juli 2015, 23:39 -
Agen Higuain Bingung Dengan Sikap Presiden Napoli
Liga Italia 14 Juli 2015, 22:53 -
Raheem Sterling dan Mega Transfer Lainnya di Premier League
Editorial 14 Juli 2015, 20:49 -
Arteta: Wenger Bahagia Bisa Mempertahankan Saya di Arsenal
Liga Inggris 14 Juli 2015, 19:55 -
Bellerin: Bintang Baru Arsenal Itu Bernama Daniel Crowley
Liga Inggris 14 Juli 2015, 19:55
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39