Abramovich Hobi Pecat Pelatih Chelsea, Ini Kata Drogba
Rero Rivaldi | 15 November 2017 13:50
Bola.net - - Didier Drogba belum lama ini membela , yang sering melakukan pergantian pelatih kepala dalam beberapa musim terakhir.
Sejak mengakuisisi The Blues, Roman Abramovich sudah menunjuk sembilan manajer berbeda di 10 tahun terakhir di Stamford Bridge.
Dan manajer yang menangani mereka sekarang, Antonio Conte, disebut tengah dalam posisi yang berbahaya.
Drogba mengatakan di RMC: Semua orang mengatakan Chelsea tidak stabil. Namun dalam sepakbola modern, tidak ada manajer yang bertahan lebih dari tiga atau empat tahun di satu klub.
Saya pernah bertanya pada Abramovich: 'Sudah berapa banyak manajer yang kita punya selama ini?' Dia kemudian membalas: 'Tapi Didier, setiap kali kita melakukannya, kita meraih hasil yang memuaskan'.
Namun Drogba membantah bahwa Abramovich sengaja mengambil strategi tersebut.
Tidak, karena ketika ada manajer baru, mereka harus menyesuaikan diri dengan klub. Kadang mereka hanya melakukan yang mereka inginkan, tuturnya.
Saya tidak melihat ada hubungan akrab dengan manajemen klub. Namun anda tidak boleh sampai cekcok dengan manajer. Jika itu terjadi, anda harus siap angkat kaki.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Morata Minta Chelsea Datangkan Isco
Liga Inggris 14 November 2017, 15:30 -
Latihan Keras ala Conte Bikin Morata Kelelahan
Liga Inggris 14 November 2017, 15:10 -
Melchiot Dukung Pirlo Gabung Chelsea
Piala Dunia 14 November 2017, 15:06 -
Cahill Fit untuk Ladeni Brasil di Wembley
Piala Dunia 14 November 2017, 15:00 -
Vardy: Drinkwater Masih Ingin Bela Timnas Inggris
Piala Dunia 14 November 2017, 14:40
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39