Abidal: Guardiola Manajer yang Beruntung
Editor Bolanet | 1 Februari 2016 11:32
Guardiola membawa meraih treble di musim perdananya di klub pada 2008, dengan meraih gelar Liga Champions, La Liga, dan juga Copa del Rey.
Namun Abidal mengatakan pada Tribal Football: Ia sedikit beruntung bisa memenangkan semua trofi di musim pertamanya.
Saya melihat ia sempat marah. Ia menghadapi ego dan penolakan akan adanya perubahan di Barcelona.
Namun usai pertandingan kandang perdana, ia mengatakan pada kami untuk percaya pada rencananya jika kami ingin menjuarai La Liga, dan Liga Champions. Setelah itu, seluruh tim sepakat untuk bermain sesuai dengan cara yang diinginkan Guardiola.
Kontrak Guardiola di Bayern Munchen bakal berakhir di penghujung musim 15/16 dan ia diperkirakan akan langsung melanjutkan karirnya di Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Salip MU dan Chelsea, City Terdepan Dapatkan Stones
Liga Inggris 31 Januari 2016, 22:51 -
Cetak Hattrick, Iheanacho Sejajar dengan Sterling dan Aguero
Liga Inggris 31 Januari 2016, 17:13 -
Pellegrini Akui Jual Jovetic dan Dzeko Karena Iheanacho
Liga Inggris 31 Januari 2016, 09:55 -
Hasil Pertandingan Aston Villa vs Manchester City: Skor 0-4
Liga Inggris 30 Januari 2016, 23:59 -
Tanpa De Bruyne, Pellegrini Percaya City Tetap Kompetitif
Liga Inggris 30 Januari 2016, 11:40
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39