60 Juta Euro, Arsenal Coba Daratkan Duo Porto
Editor Bolanet | 18 November 2014 14:49
Kedua sosok tersebut sejauh ini tampil menawan di Portugal, usai sebelumya menunjukkan aksi yang tak kalah impresif untuk Kolombia di Piala Dunia 2014 musim panas lalu. Martinez dan Quintero sama-sama turun sebagai sosok inti di tim asuhan Jose Pekerman, hingga mereka akhirnya tersingkir di babak perempat final.
Martinez dikenal sebagai sosok striker tajam yang kabarnya juga sudah menarik minat dan rupanya ia sudah siap untuk melanjutkan karirnya di klub yang lebih besar dalam waktu dekat.
Sementara itu, Quintero adalah pemain muda yang bisa bermain lebih dalam dan bisa memberikan solusi atas hilangnya talenta kreatif di lini tengah The Gunners. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Akan Hadapi MU dan Dortmund, Arteta Minta Arsenal Tenang
Liga Inggris 17 November 2014, 23:19 -
Wenger: Varane Hebat, Tapi Butuh Bermain Rutin
Liga Champions 17 November 2014, 20:38 -
Wenger Bantah Ada Keretakan Antara Ozil dan Sanchez
Liga Inggris 17 November 2014, 20:10 -
Seaman Desak Wenger Abaikan Cech dan Pertahankan Szczesny
Liga Inggris 17 November 2014, 19:12 -
Mata: Man United ke Emirates Untuk Tiga Poin!
Liga Inggris 17 November 2014, 17:11
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39