32 Juta Pounds, Barca Siap Lepas Sanchez
Editor Bolanet | 30 Juni 2014 23:04
- Barcelona FC disebut sudah membukakan pintu bagi untuk membeli Alexis Sanchez. Namun, Blaugrana hanya mau melepas penyerangnya itu dengan bandrol sebesar 32 juta Pounds.
Beberapa pekan belakangan ini, Sanchez memang disebut tak bakal bertahan di Camp Nou musim depan. Nama pemain asal Chile itu itu pun duhubung-hubungkan dengan sejumlah klub seperti Liverpool, Juventus dan Arsenal.
Menurut laporan dari Mirror, Barca kini siap melepas penyerangnya tersebut. Bandrolnya telah ditetapkan sebesar 32 juta Pounds. Liverpool pun dikabarkan siap bertransaksi dengan Blaugrana.
Akan tetapi, The Reds juga disebut siap berbisnis apabila Sanchez disertakan dalam paket pembelian Suarez. Dalam paket tersebut, Liverpool juga meminta Barca menambahkan dana sebesar 50 juta Pounds.
Sanchez sendiri sejatinya disebut tak mau meninggalkan Barca. Namun, ia mungkin bakal berubah pikiran apabila Luis Enrique, pelatih anyar Blaugrana, menyatakan bahwa dia tak ingin memakai jasanya untuk musim depan. [initial]
(mir/dim)
Beberapa pekan belakangan ini, Sanchez memang disebut tak bakal bertahan di Camp Nou musim depan. Nama pemain asal Chile itu itu pun duhubung-hubungkan dengan sejumlah klub seperti Liverpool, Juventus dan Arsenal.
Menurut laporan dari Mirror, Barca kini siap melepas penyerangnya tersebut. Bandrolnya telah ditetapkan sebesar 32 juta Pounds. Liverpool pun dikabarkan siap bertransaksi dengan Blaugrana.
Akan tetapi, The Reds juga disebut siap berbisnis apabila Sanchez disertakan dalam paket pembelian Suarez. Dalam paket tersebut, Liverpool juga meminta Barca menambahkan dana sebesar 50 juta Pounds.
Sanchez sendiri sejatinya disebut tak mau meninggalkan Barca. Namun, ia mungkin bakal berubah pikiran apabila Luis Enrique, pelatih anyar Blaugrana, menyatakan bahwa dia tak ingin memakai jasanya untuk musim depan. [initial]
Baca Juga:
- Tinggalkan Barca, Sanchez Pilih Arsenal?
- Man United Siapkan 80 Juta Pound Untuk Vidal dan Sanchez?
- Arsenal Siapkan 42 Juta Pound Untuk Sanchez dan Schneiderlin?
- Sampaoli: Barca Batasi Alexis Sanchez
- Alexis: Saya Belajar Sepakbola di Barcelona
- Timbang Neymar, Sanchez Lebih Waspadai Wasit
- United & Arsenal Berebut Datangkan Sanchez
- Phil Thompson: Liverpool Telah Dapatkan Alexis Sanchez
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 29 Juni 2014, 22:19
-
Puas Komposisi Gelandang, Barca Alihkan Fokus ke Pertahanan?
Liga Spanyol 29 Juni 2014, 20:40 -
James Rodriguez Pilih Madrid Ketimbang Barca
Piala Dunia 29 Juni 2014, 17:03 -
Tertarik La Liga, Rodriguez 'Undang' Madrid dan Barca
Piala Dunia 29 Juni 2014, 07:52 -
3 Pemain Terbaik Grup F Brasil 2014
Editorial 28 Juni 2014, 16:36
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39