100 Juta Pounds Tak Goyahkan West Ham Jual Dimitri Payet
Editor Bolanet | 12 Juli 2016 17:46
Hal tersebut ditegaskan oleh wakil dari owner West Ham, David Sullivan. Menurutnya, meski ada yang berani menawarkan dana hingga 100 juta pounds, Payet tetap tidak akan dijual.
Dia dihargai 100 juta pounds, bahkan pada usianya saat ini. Tapi dia tidak untuk dijual. Hanya karena ada klub besar yang ingin mendapatkannya, kami tak beruntung. Dia memiliki kontrak bersama kami, sambungnya.
Payet memang memberikan dampak signifikan pada permainan West Ham pada musim lalu. Ia lantas melanjutkan sihirnya di Euro 2016 bersama Prancis. Hanya saja, ia gagal memberikan gelar juara kepada negaranya.
Kadang-kadang klub harus menjadi tangguh dan berdiri tegas lalu mengatakan dia terikat kontrak dengan kami, dia pemain kami, tandas Sullivan. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cari Ganti Pogba, MU dan Juve Incar Sissoko
Liga Inggris 11 Juli 2016, 23:35 -
Guardiola Harus Percaya dengan Kualitas Pemain City
Liga Inggris 11 Juli 2016, 23:04 -
Pemain Bintang Berdatangan ke MU, Lingard Pindah?
Liga Inggris 11 Juli 2016, 22:34 -
Liga Inggris 11 Juli 2016, 22:31
-
Mourinho Umbar Pujian dan Harapan untuk Fans MU
Liga Inggris 11 Juli 2016, 21:59
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39