Zulvin Zamrun Balik Kucing ke Persela
Editor Bolanet | 14 Maret 2016 20:35
Pemain versatile ini sebenarnya bukan sosok asing bagi publik Lamongan. Sebab semasa muda, Zulvin pernah memperkuat panji Laskar Joko Tingkir. Pada tahun 2015 lalu, Zulvin memperkuat tim Pusamania Borneo FC (PBFC).
Senin (14/3) sore tadi, Zulvin sudah nampak di sesi latihan anak asuh Stefan Hansson. Pemain lokal baru yang sudah kami dapatkan adalah Zulvin. Dia sudah deal dengan Persela, ungkap manajer Persela, Yunan Achmadi.
Selain Zulvin, Persela juga akan diperkuat mantan pemain Persiram Raja Ampat, Steven Imbiri. Persela juga memberikan sinyal untuk memulangkan Yogi Novrian. Selain itu, tim ini juga akan diperkuat Dendy Sulistyawan.
Sekarang Dendy masih bergabung dengan tim Jatim di ajang kualifikasi PON. Setelah pra-PON selesai, dia akan langsung gabung ke tim ini, sebut Didik Ludiyanto, asisten pelatih Persela. [initial]
Baca Ini Juga:
- Kapten Persib Lebih Pilih ISC Ketimbang Kompetisi Bikinan Tim Transisi
- Kompetisi Vakum, Pro Duta Hentikan Pembinaan
- Ragu, Pro Duta Tak Ikut ISC dan Kompetisi Tim Transisi
- Persela Akan Datangkan Pemain Berkualitas
- Cholid Ingin Persebaya Eksis Lagi
- Surabaya United Sepakat Pembatasan Belanja Pemain untuk ISC
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persela Hanya Pertahankan Dzumafo
Bola Indonesia 13 Maret 2016, 20:02 -
Persela Akan Datangkan Pemain Berkualitas
Bola Indonesia 11 Maret 2016, 18:02 -
Manajemen Persela Puas Dengan Performa Tim di Kaltim
Bola Indonesia 11 Maret 2016, 16:27 -
Persela Butuh Pemain dengan Loyalitas Tinggi
Bola Indonesia 10 Maret 2016, 17:31 -
Persela Butuh Pemain dengan Loyalitas Tinggi
Bola Indonesia 10 Maret 2016, 17:31
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39