Wonderkid Mitra Kukar Optimis Kalahkan Persib di Hadapan Bobotoh
Editor Bolanet | 16 Maret 2016 20:18
Harus optimis bisa dapat hasil terbaik. Walaupun berat, yang penting usaha dulu di lapangan, ujar Yogi saat dihubungi , Rabu (16/3).
Pesepakbola 20 tahun itu mengaku, Mitra Kukar sudah sangat siap menghadapi Maung Bandung. Meskipun, Naga Mekes baru saja kehilangan pelatih Jafri Sastra yang mengundurkan diri karena ingin fokus bersama keluarga.
Persiapan melawan Persib alhamdulilah lancar. Meskipun kemarin ada pergantian pelatih, tapi tidak masalah karena kami tetap latihan, ungkap Yogi.
Saat ini Mitra Kukar dilatih oleh mantan arsitek tim Sriwijaya FC, Subangkit. Bersama pelatih anyarnya, Yogi semakin percaya diri Naga Mekes bisa meraih hasil positif pada turnamen yang digagas Kepolisian Republik Indonesia tersebut.
Bersama pelatih baru, kami latihan sangat serius. Jadi, kami rasa kami punya persiapan buat melawan Persib, pungkasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Shahar Ginanjar Enggan Ikuti Jejak Rizky Pellu
Bola Indonesia 12 Maret 2016, 14:22 -
Ditinggal Jafri Sastra, Ini Komentar Shahar Ginanjar
Bola Indonesia 12 Maret 2016, 14:18 -
Hadapi Sriwijaya, Mitra Kukar Bakal Ubah Komposisi Pemain
Bola Indonesia 5 Maret 2016, 08:54 -
Peluang Lolos Tipis, Mitra Kukar Tetap Bidik Poin Penuh
Bola Indonesia 5 Maret 2016, 08:41 -
Mitra Kukar Ambil Pelajaran Dari Piala Gubernur Kaltim
Bola Indonesia 3 Maret 2016, 14:31
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39