Wolfgang Pikal Puji Kemampuan Jandia Eka Putra
Editor Bolanet | 26 September 2016 18:40
Jandia memiliki potensi untuk bisa bergabung, ujar Asisten Pelatih Timnas Indonesia, Wolfgang Pikal, pada Bola.net Ia mendapat kesempatan menunjukkan kemampuannya dalam pemusatan latihan pendek kali ini, sambungnya.
Sebelumnya, Jandia Eka Putra menjadi pemain debutan dalam pemusatan latihan Timnas di Solo kali ini. Ia mengisi posisi Dian Agus Prasetyo, yang tidak bergabung dalam TC Skuat Garuda.
Sementara itu, menurut Pikal, adanya perubahan-perubahan di skuatnya akibat pemain tak dilepas klub tak menjadi masalah bagi tim pelatih Timnas. Bahkan, saat ini tim pelatih telah memiliki gambaran kerangka tim.
Tidak ada kesulitan. Selalu ada solusi bagi masalah-masalah yang ada, tandasnya. [initial] (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Belum Terima Permintaan Eks Kapten Maroko U-23 untuk Bela Timnas
Tim Nasional 25 September 2016, 19:19 -
PSSI Akan Cek Keaslian Paspor Eks Kapten Maroko U-23
Tim Nasional 25 September 2016, 15:59 -
Jamu Vietnam di Sleman, PSSI Optimistis Stadion Penuh
Tim Nasional 25 September 2016, 13:10 -
Timnas Indonesia Jamu Vietnam di Sleman
Tim Nasional 25 September 2016, 12:40 -
PBFC Tolak Disebut Ingkari Komitmen Lepas Dua Pemain ke Timnas
Bola Indonesia 23 September 2016, 17:08
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39